Posts

Showing posts from October, 2020

Blokir Applikasi NetCut Dengan Router Mikrotik

Image
      Assalamualaikum, kembali lagi di blog saya dan di blog kali ini saya akan membahas tentang NetCut, dan bagaimana cara memblokir nya menggunakan RouterBoard Mikroik.       Pertama-tama saya akan membahas tentang NetCut terlebih dahulu.     Apa Itu NetCut ? NetCut adalah aplikasi yang dapat memutuskan jaringan orang lain yang terhubung dengan internet yang sama dengan kita. Singkatnya kita bisa memtotong akses internet seseorang yang terhubung dengan Wifi sama seperti yang sedang kita gunakan.     Biasanya digunakan untuk iseng maupun untuk kepentingan pribadi seperti ingin mendapatkan bandwidth yang lebih besar, karena lebih sedikit orang yang memakai internet semakin besar juga bandwith yang kita dapatkan.     Apakah Aplikasi Ini Merugikan?? Tentu saja jika orang yang menggunkan NetCut tersebut terkoneksi ke Wifi publik. Namun positif nya kita bisa men - disconnect kan orang asing yang terkoneksi ke Wifi pribadi kita.     Jika kita pemilik warung internet atau warnet tentu saja k

Meredirect Situs Dengan Proxy

Image
      Assalamualaikum, Jika di blog sebelumnya Web Proxy di gunakan untuk memblokir ke IP address yang tidak Valid, maka di lab ini Web Proxy akan di gunakan untuk meredirect suatu situs ke situs yang lain. Contoh di sini saya akan Mencoba untuk mem-Blokir situs 1cak.com dan meredirect nya ke blog saya.     Oke langsung saja, disini saya akan membuat konfigurasi menggunakan Winbox, namun bisa juga dengan menggunakan Webfig dan Telnet. Pertama-tama... 1. Step Pertama. Klik menu IP pada Winbox lalu > Klik Web Proxy      - Lalu pada Tab General Checklist Enabled > Cache Administrator isi dengan nama                   bebas, contoh = Saya Admin Nya > Dan Checklist Chace On Disk.           - Click Apply dan OK. 2. Step Kedua. Next kita membuat konfigurasi pada NAT.     - Click Tab IP > Firewall lalu > NAT > Klik (+)     - Lalu Isi Chain = DstNat > Protocol kita isi dengan = TCP > Dst.Port = 80     - Next kita click Tab Action           - Action kita isikan dengan = R

Membuat Transparent Proxy Di Mikrotik

Image
      Assalamualaikum, di blog kali ini saya akan membuat tutorial bagaimana caara membuat Transparent Proxy di RouterBoard Mikrotik.      Transparent Proxy berfungsi agar Client tidak perlu men-setting Proxy secara manual lagi, atau Otomatis.     Step yang perlu dilakukan hanya menambahkan konfiguras pada Nat agar traffic dari Internet di arahkan ke Web Proxy terlebih dahulu lalu menuju ke Client. 1. Step Pertama, kita perlu Men-Setting Web Proxy nya terlebih dahulu.     - Klik Tab IP > Lalu Web Proxy     - Setelah terbuka Tab Web Proxy Setting, Checklist Enable     - Lalu Isikan Cache Administrator = Admin1 ( Bebas Nama Nya ), Dan Checklist                 Cache On Disk.     - Klik Apply lalu OK. 2. Step Kedua, Selanjutnya kita membuat konfigurasi tambahan pada NAT.     - Klik Tab IP > Firewall > Dan buka Tab NAT.     - Klik Add (+) >  Pada Tab General isi Chain = dstnat >  Protocol = TCP > Dst.Port = 80     - Lalu Pindah ke Tab Action isi Action = redirect > To

Membuat Web Proxy Di Mikrotik

Image
             Assalamualaikum, di blog ini kita akan mencoba Membuat Web Proxy, Proxy adalah suatu aplikasi yang menjadi perantara antara client dengan server, sehingga client tidak akan berhubungan langsung dengan server-server yang ada di Internet.       Mikrotik memiliki fitur Web proxy yang bisa digunakan sebagai proxy server yang nantinya akan menjadi perantara antara browser user dengan web server di Internet. - Keuntungan menggunakan Web Proxy =       Fungsi dari proxy secara umum adalah sebagai Caching, Filtering, dan Connection Sharing. Semua fungsi ini dapat anda temui pada Web Proxy Mikrotik. 1. Caching Web       Proxy Mikrotik dapat melakukan caching content yaitu menyimpan beberapa konten web yang disimpan di memori Mikrotik. Konten tersebut akan digunakan kembali apabila ada permintaan pada konten itu lagi.  2. Filtering       Dengan menggunakan Web Proxy anda dapat membatasi akses konten-konten tertentu yang di-request oleh client. Anda dapat membatasi akses ke situs tert

Management DHCP Server

Image
            Assalamualaikum, di blog kali ini saya akan membahas tentang Cara membuat Management DHCP Server.            Pertama kita akan mencoba Untuk Memberikan IP Static Untuk Client, Contoh Jika Kita memiliki Jaringan Wireless dengan Network 192.168.2.0/24 dan kita ini PC dengan MacAddress (80:A5:89:78:5F:D9) akan di berikan IP 192.168.2.5 secara static dari Router           maka artinya setiap PC dengan Mac-Address (80:A5:89:78:5F:D9) terhubung ke jaringan Wireless tersebut maka PC tersebut akan selalu mendapatkan IP 192.168.2.5 , dan Untuk menggunakan Fitur tersebut kita akan menggunakan Parameter ARP.      Pada Umum nya DHCP Server akan memberikan IP Secara Random/tidak beraturan      Jika Pertama PC tersebut mendapatkan IP 192.168.2.3 (IP Random) maka di sini kita akan men-Setting Static agar PC tersebut mendapatkan IP 192.168.2.5.        - Klik Client DHCP Leases > Pilih salah satu Client > Klik Make Static       - Di General , Isi Address=192.168.2.5 , Checklist Use Sr

Cara Membuat DHCP / Setting DHCP

Image
             Assalamualaikum, di blog kali ini saya akan memberikan tutorial tentang bagaimana cara untuk membuat DHCP pada RouterBoard Mikrotik dengan cara manual.      1. Step Pertama. Pertama beri IP address 192.168.2.1/24 untuk WLAN1, selanjutnya kita akan membuat IP Pool, IP Pool adalah sekumpulan IP Address yang akan di bagikan kepada Client, IP Pool biasa di gunakan Untuk DHCP dan PPTP       - Klik IP > Pool > Add (+)       - Isi Name=DHCP 1 , Addresses = 192.168.2.2 - 192.168.2.8       - Lalu Apply dan OK       Jika Step diatas sudah selesai maka yang terjadi adalah IP Address yang akan di berikan kepada Client adalah 192.168.2.2 sampai 192.168.2.8 , selain IP Address tersebut maka IP Address tidak akan di berikan kepada Client. 2. Step Kedua. Step  selanjutnya adalah Membuat DHCP Network.      - Klik IP > DHCP Server > Networks > Add (+)       - Isi Address = 192.168.2.0/24 , Gateway = 192.168.2.1 , Netmask = 24 , DNS Server = 8.8.8.8 (Di             sesuaikan) 

Queue Tree

Image
      Assalamualaikum, di blog kali ini saya mau membahas materi tentang Queue Tree. Apa fungsi Queue Tree?  Queue Tree berfungsi untuk mengimplementasikan fungsi yang lebih komplex dalam limit bandwidth pada mikrotik dimana penggunaan packet mark nya memiliki fungsi yang lebih baik.      Digunakan untuk membatasi satu arah koneksi saja baik itu download maupun upload. Secara umum Queue Tree ini tidak terlihat berbeda dari Simple Queue.      Perbedaan yang bisa kita lihat langsung yaitu hanya dari sisi cara pakai atau penggunaannya saja. Dimana Queue Simple secara khusus memang dirancang untuk kemudahan konfigurasi sementara Queue Tree dirancang untuk melaksanakan tugas antrian yang lebih kompleks dan butuh pemahaman yang baik tentang aliran trafik.       Membatasi bandwidth untuk client menggunakan Queue Tree lebih baik karna Queue Tree akan membagi rata bandwidth kepada seluruh Client dan Queue Tree juga dapat mencatat Trafic yang keluar masuk Router karna Queue Tree menggunakan Mang

Membuat Rule Mangle untuk Queue

Image
     Di blog kita akan membuat Rule Mangle untuk Queue, Rule Mangle berfungsi untuk menandai Paket (Marking) yang keluar masuk Router. jika kita menggunakan Mangle untuk Queue            maka Kita bisa membatasi bandwidth Upload dan Download, dan kita juga bisa membatasi Bandwidth Per - Extensi (.MP3 , .MKV) artinya jika kita melakukan Queue dengan menambahkan mangle maka kita bisa membatasi bandwidth secara Detail.             Di lab ini kita akan mencoba membuat Mangle untuk traffic Upload dan Download 1. Step Pertama. Pertama kita hubungkan dahulu antara Router dengan Laptop menggunakan kabel Ethernet RJ-45. 2. Step kedua. Login ke Winbox untuk memulai mengkonfigurasi. 3. Step ketiga. Pertama kita akan membuat 1 rule mangle dengan menggunakan Action mark Connection yang berfungsi untuk menandai koneksi baru yang di buat oleh Client.      -Klik IP > Firewall > Mangle > Add (+)            - Isi Chain = Prerouting , Src.Adress = 192.168.2.6 (IP Client) , In.Interface = Ethenet